Pendidikan

Cetak Advokat Professional, Unipas dan Peradi Singaraja Gelar PKPA
Hukum, Pendidikan

Cetak Advokat Professional, Unipas dan Peradi Singaraja Gelar PKPA

Fakultas Hukum Universitas Panji Sakti bersama DPC Peradi Singaraja akan menggelar Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA). Fakultas Hukum Universitas Panji Sakti (Unipas) Singaraja bersama dengan DPC Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) Singaraja akan menggelar Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) sebagai upaya bersama dalam meningkatkan kompetensi dan profesionalisme advokat di wilayah Buleleng. PKPA ini merupakan langkah konkrit dalam menciptakan advokat yang berkualitas dan mematuhi kode etik profesi. Rapat koordinasi antara DPC Peradi Singaraja dan Unipas telah menghasilkan keputusan bahwa PKPA akan dilaksanakan pada tanggal 3 November 2023 mendatang. Keputusan ini merupakan bukti nyata dari komitmen bersama untuk memajukan profesi advokat di Gumi Panji Sakti. Kepada rep...
Delapan Siswa SMANSA Tunjukkan “Taring “ Di OSN 2023
Pendidikan

Delapan Siswa SMANSA Tunjukkan “Taring “ Di OSN 2023

Delapan Siswa SMA Negeri 1 Singaraja menunjukan kemampuannya dalam ajang kompetisi tingkat nasional yakni Olimpiade Sains Nasional (OSN) 2023. Dalam Olimpiade Sains Nasional 2023 diselenggarakan secara offline di Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat pada 27 Agustus - 2 September 2023. Dalam olimpiade tersebut ada sembilan bidang mata pelajaran yang dilombakan yakni Matematika, Fisika, Kimia, Biologi, Kebumian, Astronomi, Geografi, Ekonomi dan Informatika. SMA Negeri 1 Singaraja mengirimkan delapan siswanya untuk tampil dalam olimpiade sains tersebut yakni, Ni luh Putu Meisya Sari Suputri bidang Kebumian, Ida Ayu Bulan Putri Ahilya bidang Biologi, Made Shintya Ayudia Priantini bidang Matematika, Putu Agustya Dharma bidang Astronomi, Kadek Agni Pratista Wijaya bidang Ekomoni, Albert Yohanne...
Wisuda Ke XI, Stikes Buleleng Lepas 267 Wisudawan
DewataRoundUP, Pendidikan

Wisuda Ke XI, Stikes Buleleng Lepas 267 Wisudawan

Bungkulan, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (Stikes) Buleleng kembali melepas wisudawan sebanyak 267 orang dalam acara wisuda ke XI tahun 2023. Bertempat STIKes Buleleng Convention Center pada Rabu 6 September 2023, acara wisuda ke XI Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (Stikes) Buleleng diawali dengan penampilan tari kebesaran Danu Dresta yang menggambarkan tentang jiwa kesatria Danu Dresta putra dari Raja Buleleng Anglurah Panji Sakti dalam membela kerajaan Buleleng. Dalam Acara wisuda ke XI ini nampak hadir DPW PPNI dan PDIBI Provinsi Bali dan undangan lainnya yang lanjut mengambil sumpah para mahasiswa untuk dikukuhkan baik Pendidikan Profesi Kebidanan maupun Pendidikan Profesi Ners. Ketua STIKes Buleleng Dr. Ns. I Made Sundayana,S.Kep.,MSi disela-sela acara wisuda mengungkapkan kedepan pi...
Siswa Smansa Sabet Medali Di Popnas
Olah Raga, Pendidikan

Siswa Smansa Sabet Medali Di Popnas

Siswa SMA Negeri 1 Singaraja berhasil menyabet dua medali di ajang Pekan Olahraga Pelajar Nasional 2023. Siswa yang berhasil menyabet medali tersebut adalah Ida Bagus Raka Putra Indrastawa di cabang olahraga judo dan Putu Meisya Tiarani Putri di cabang olahraga pencak silat. Keduanya mengikuti pertandingan pada ajang Pekan Olahraga Pelajar Nasional di Palembang pada 26 Agustus lalu. Ida Bagus raka siswa kelas X tersebut bertanding di nomor pertandingan beregu campuran dan perorangan kelas min 81 kilogram. Dia berhasil mendapatkan dua medali perak dalam pertandingan terebut, Dirinya mengaku sudah mengikuti kejuaran tingkat nasional untuk ketiga kalinya, hanya saja di Popnas 2023 ini baru berhasil mendulang medali. “Saya sudah menggeluti dunia judo sejak SD, ini ketiga kalinya saya berta...
SMKN 1 Sukasada Sabet Juara 3 FLS2N Nasional
DewataRoundUP, Pendidikan

SMKN 1 Sukasada Sabet Juara 3 FLS2N Nasional

Buleleng, Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Sukasada berhasil meraih juara 3 dalam FL2SN Bidang Cipta Lagu Tingkat Nasional Tahun 2023. Melalui seleksi yang sangat ketat, Tim SMK Negeri 1 Sukasada berhasil menorehkan prestasi dalam FLS2N Tingkat Nasional Tahun 2023. Adapun prestasi yang berhasil diraih yakni menyabet juara 3 dalam bidang Cipta Lagu atas nama Azriel Timothy Yavin S.P yang dibina oleh I Gde Agus Nasa Suryastawa S.Sn. Kepada Reporter Radio Nuansa Giri Fm, Azriel Timothy Yavin S.P mengaku pertama kali mengikuti FLS2N dalam bidang Cipta Lagu. Sebelumnya, Azriel lebih sering terlibat dalam lomba vokal solo. “ waktu itu saya mendapat telpon dari Pembina dan mengajak saya lomba cipta lagu biasanya ikut FLS2N lomba vocal solo bukan cipta lagu, jadi ini benar2 pertama ka...
Puluhan Regu Gerak Jalan Tingkat SD Warnai HUT ke-78 RI
Pendidikan

Puluhan Regu Gerak Jalan Tingkat SD Warnai HUT ke-78 RI

Puluhan regu gerak jalan 8 kilometer tingkat sekolah dasar disambut antusiame masyarakat Buleleng. Tampak masyarakat Buleleng berkumpul di Depan air mancur Taman Kota Singaraja dan di beberapa titik jalan protokol Kota Singaraja untuk mendukung keluarga, maupun teman yang berlomba pada lomba gerak jalan 8 Kilometer tingkat Sekolah Dasar serangkaian HUT RI Ke-78 pada senin 14 Agustus 2023. Kepada reporter radio nuansa giri fm, Ketua Panitia Pelaksana Lomba Gerak Jalan Serangkaian Hut RI Ke-78, Made Astika mengungkapkan, euphoria masyarakat sangat tinggi, ini dibuktikan dengan banyaknya regu di tingkat sekolah dasar yang berlomba pada tahun ini. selain itu antusiasme masyarakat yang hadir untuk menonton dan mendukung tim nya dalam lomba juga cukup tinggi. Dirinya mengimbau kepada masya...
Kendati Masih Bersengketa, Disdikpora Tetap Ajukan Rehab SDN 2 Sambangan
DewataRoundUP, Pendidikan

Kendati Masih Bersengketa, Disdikpora Tetap Ajukan Rehab SDN 2 Sambangan

Sambangan, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Buleleng tetap mengajukan dana rehabilitas fisik untuk SDN 2 Sambangan walaupun hingga kini status lahan masih bersengketa. Kasus klaim lahan yang diatasnya berdiri fasilitas umum SD Negeri 2 Sambangan Kecamatan Sukasada, Buleleng masih belum menemukan titik temu, Selain adanya klaim lahan dari oknum warga setempat, Konon berhembus kabar proses renovasi sering terhambat lantaran adanya tekanan dari pengklaim lahan yang tidak mengizinkan renovasi tanpa sepengetahuan pengklaim lahan. Kondisi ini membuat sejumlah bangunan belum tersentuh rehab. Nampak beberapa bangunan kondisinya sudah mulai rusak dan menggangu proses belajar mengajar. Sekdisdikpora Buleleng Ida Bagus Gde Surya Bharata dikonfirmasi mengungkapkan, pihak Disdikpora B...
Rektor Undiksha Ajak Pejabat Baru Bekerja dengan Konsep “Pesaje”
DewataRoundUP, Pendidikan

Rektor Undiksha Ajak Pejabat Baru Bekerja dengan Konsep “Pesaje”

Singaraja, Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) melaksanakan serangkaian kegiatan pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan wakil dekan, wakil direktur Pascasarjana dan sekretaris lembaga di lingkungan Universitas Pendidikan Ganesha periode 2023 sampai dengan 2027. Kegiatan pelantikan dilaksanakan di Ruang Seminar Pascasarjana Undiksha pada Selasa(08/08). Ditemui Usai Pelantikan Rektor Undiksha, Prof. Dr. Wayan Lasmawan, M.Pd, menyatakan bahwa pelantikan ini merupakan bagian dari upaya Undiksha untuk mengisi struktur kelembagaan. Lasmawan menegaskan bahwa proses pengisian jabatan akan berlanjut dengan mengisi formasi kepala unit penunjang akademik. dirinya menekankan bahwa Undiksha tengah bergerak menuju status perguruan tinggi negeri berbadan hukum, dan Undiksha harus mampu melaks...
Hut Ke-65, SPENSARAJA Targetkan Tingkatkan Prestasi
Pendidikan

Hut Ke-65, SPENSARAJA Targetkan Tingkatkan Prestasi

Sebagai refleksi pada hut ke-65, SMP Negeri 1 Singaraja (SPENSARAJA) menargetkan untuk dapat meningkatkan prestasi dibidang akademik maupun non akademik. Serangkaian Hut ke-65, Spensaraja melakukan berbagai kegiatan sejak 28 juli hingga puncaknya dirayakan pada 8 agustus 2023. Tampak para murid dan guru sangat antusias melaksanakan upacara perayaan Hut dari SMP Negeri 1 Singaraja. Kepala SMP Negeri 1 Singaraja Nyoman Purnayasa S.Pd., M.M. mengatakan perayaan hut spensa kali ini sangat meriah dengan melibatkan semua elemen. Dirinya berharap, guru-guru spensa dapat membangun kreativitas dalam mengajar sehingga melahirkan siswa yang berprestasi. “65 tahun ini tentunya kita sealalu mengevaluasi diri apa yang telah dilakukan, kita juga harus senantiasa menargetkan apa yang akan kita capai”u...
Blokade Sengketa Lahan SDN 2 Sambangan Di Bongkar
DewataRoundUP, Hukum, Kriminal, Pendidikan

Blokade Sengketa Lahan SDN 2 Sambangan Di Bongkar

Sambangan, Disdikpora bersama Sat Pol PP Buleleng bongkar Blokade sejumlah bangunan yang diblokade oleh pengklaim lahan SDN 2 Sambangan. Kendatipun bulan Mei 2023 lalu telah di mediasi terkait sengketa klaim lahan SDN 2 Sambangan oleh salah seorang warga setempat, namun ulah blockade sejumlah bangunan sekolah kembali di lakukan oleh oknum pengklaim lahan. Menyikapi kondisi ini Disdikporan bersama Sat Pol PP Buleleng dan Disperkimta Buleleng melakukan pembongkaran blockade dengan tujuan menciptakan kondusifitas serta kenyamanan proses belajar mengajar. Sekretaris Disdikpora Buleleng  Ida Bagus Gde Surya Bharata, mengatakan, material yang digunakan untuk menutup akses di sekolah tersebut sementara diamankan di kantor Satpol PP, dan Disdikpora sebagai barang bukti. Pihaknya juga akan ter...